Kamis, 06 Februari 2014

Penggunaaan Perulangan While pada C++

Dalam C++, kita dapat menggunakan beberapa perulangan. Saat ini kita akan membahas 3 macam Perulangan, yaitu :
1. Perulangan While
Perulangan while dapat dijalankan jika suatu kondisi bernilai benar.
Contoh
- Kita akan membuat sebuah program yang akan menghitung mundur suatu angka .

Berikut kodenya :


Penjelasan :

1. while(n>0){ = saat angka yang kita masukkan diatas 0 makan nilai akan bersifat true

2. --n;} = setiap angka yang dimasukkan akan dikurang sampai angka hasil pengurangan menghasilkan 0

Berikut hasilnya :
disini saya akan memasukkan angka 10

0 komentar:

Posting Komentar